Pendidikan | Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:03
Puluhan guru IPA SMP Distrik Jatisrono mengikuti kegiatan Pendidikan dan Pelatihan (Diklat), Sabtu (01/02/2025). Kegiatan yang bertempat di SMPN 2 Jatisrono ini mengangkat tema…
Daerah | Pendidikan | Rabu, 15 Januari 2025 - 11:28
Kegiatan Pertemuan Ilmiah MKKS Solo Raya sukses digelar, Rabu (15/02025). Dibalut nuansa budaya Jawa yang sangat kental, kegiatan ini berhasil memukau setiap peserta yang…
Pendidikan | Minggu, 29 Desember 2024 - 06:18
Regulasi bidang pendidikan terus berubah. Terbaru, jabatan fungsional pengawas sekolah resmi dihapus. Bukan hanya jabatan pengawas sekolah, jabatan fungsional penilik dan pamong belajar juga…
Daerah | Pendidikan | Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:13
Pembagian rapor siswa SMP Negeri 2 Girimarto dikemas berbeda. Kegiatan pembagian laporan hasil belajar ini dimeriahkan dengan pentas seni tari. Ratusan orang tua dan…
Pendidikan | Rabu, 11 Desember 2024 - 09:43
Pemerintah Kabupaten Wonogiri melalui Camat Jatiroto dan Koordinator Wilayah Kecamatan Bidang Pendidikan Jatiroto menyerahkan seragam gratis kepada siswa kelas 1 sekolah dasar di Kecamatan…
Olahraga | Pendidikan | Selasa, 3 Desember 2024 - 07:53
Anugerah Aris Agusta, pria kelahiran Wonogiri 7 Agustus 1988, adalah guru PJOK SMP Negeri 4 Karangtengah. Aris mulai bekerja di SMPN 4 Karangtengah sejak…
Pendidikan | Sabtu, 30 November 2024 - 11:05
Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Jawa Tengah bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Wonogiri sukses menggelar Panen Hasil Belajar Pendidikan Guru Penggerak (PGP) Angkatan…
Pendidikan | Minggu, 24 November 2024 - 09:20
Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional 2024 dan HUT ke-79 PGRI (Persatuan Guru Republik Indonesia), PGRI Cabang Jatiroto mengadakan serangkaian kegiatan meriah. Acara diawali…
Pendidikan | Kamis, 21 November 2024 - 23:44
Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia Subrayon 04 Jatisrono kembali menyelenggarakan Kegiatan Kolektif Guru (KKG) secara luring pada Kamis, 21 November 2024. Bertempat…
Pendidikan | Jumat, 8 November 2024 - 19:15
Puluhan siswa SMP Negeri 1 Baturetno tampak antusias mengikuti Pelatihan Jurnalistik Dasar. Kegiatan yang dihelat di ruang pertemuan setempat, Jumat (8/11/2024), ini mengupas dasar-dasar…
Pendidikan | Jumat, 1 November 2024 - 19:39
SMP Negeri 2 Girimarto meluncurkan program posyandu remaja bagi para siswa. Peluncuran program secara simbolis dilakukan oleh Plt. Camat Girimarto, Titik Supriyanti, dengan menggunting…
Pendidikan | Rabu, 30 Oktober 2024 - 16:47
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Wonogiri menggelar kegiatan pembinaan ASN. Kegiatan bertajuk Roadshow Pernikahan Tenteram dan Kasih Sayang sebagai ASN Ber-AKHLAK, diadakan di 5…
Pendidikan | Senin, 28 Oktober 2024 - 20:23
Komunitas Belajar Espensa Jaya SMP Negeri 1 Ngadirojo menggelar kegiatan refleksi, Senin (28/10/2024). Kali ini tema yang diangkat dalam refleksi adalah disiplin positif. Kegiatan…
Pendidikan | Jumat, 25 Oktober 2024 - 05:29
Komunitas Belajar SMP Negeri 2 Girimarto menggelar kegiatan refleksi pembelajaran, Kamis (24/10/2024). Kegiatan diikuti seluruh Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK), bertempat di Laboratorium IPA…
Pendidikan | Sabtu, 19 Oktober 2024 - 20:16
SMP Negeri 1 Ngadirojo sukses menggelar puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-43 sekolah, Sabtu (19/10/2024). Sekolah Adiwiyata Mandiri Tingkat Nasional ini menampilkan beragam…
Pendidikan | Sabtu, 12 Oktober 2024 - 19:48
Ratusan siswa SMP Negeri 1 Ngadirojo menyajikan Tari Kethek Ogleng secara kolosal. Sajian tari seluruh siswa kelas VII ini berhasil memukau para penonton yang…
Daerah | Pendidikan | Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:35
Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMP Kabupaten Wonogiri menggelar kegiatan silaturahmi dan temu ilmiah. Kegiatan ini dilangsungkan di aula SMPN 1 Slogohimo, Rabu (9/10/2024)….
Pendidikan | Minggu, 6 Oktober 2024 - 20:41
SMP Negeri 2 Girimarto menggelar kegiatan pelatihan dan pelantikan Palang Merah Remaja (PMR), Jumat-Sabtu 4-5 Oktober 2024. Kegiatan ini diikuti 47 anggota PMR Madya…
Pendidikan | Jumat, 4 Oktober 2024 - 09:27
Dalam upaya melestarikan budaya Jawa, SD Negeri 1 Randusari mengadakan kegiatan rutin bertajuk “Jawara” (Jemuah Basa Jawa Krama) setiap hari Jumat. Program ini melibatkan…