Lagi, SMPN 2 Girimarto Raih Predikat Sekolah Berkemajuan Terbaik

- Penulis

Minggu, 1 September 2024 - 08:51

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SMPN 2 Girimarto kembali meraih predikat sekolah berkemajuan terbaik. Sekolah ini berhasil menunjukkan kemajuan terbaik dua tahun ini. Selama dua tahun berturut-turut, SMPN 2 Girimarto masuk kategori SMP di Kabupaten Wonogiri dengan capaian Rapor Pendidikan tertinggi.

Fakta ini disampaikan Kepala SMPN 2 Girimarto, Agus Dwianto, saat memberikan paparan di kegiatan Sosialisasi Program Sekolah, Sabtu (31/08/2024). Kegiatan dihelat di aula sekolah setempat, menghadirkan seluruh orang tua/wali murid.

Baca Juga :  Inilah Juara FTBI SMP Subrayon 04 Jatisrono

Menurut Agus, berdasarkan Keputusan Mendikbudristek RI Nomor 211/P/2024 SMPN 2 Girimarto dinilai sebagai sekolah berkemajuan terbaik.

“Penilaian ini didasarkan pada Rapor Pendidikan kami,” terang Agus.

Agus menegaskan capaian ini dikarena kerja keras seluruh warga sekolah, termasuk dukungan orang tua/wali murid.

“Semua ini tentu karena dukungan Bapak/Ibu semua,” tegas Agus di hadapan para peserta sosialisasi.

Baca Juga :  MGMP Matematika SMP Subrayon 04 Jatisrono Gelar Berbagi Praktik Baik

Selain paparan Kepala SMPN 2 Girimarto, para peserta kegiatan sosialisasi juga mendapatkan informasi program sekolah dari setiap wakil kepala Sekolah. Setiap peserta tampak antusias mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir.

Kegiatan sosialisasi digelar sebagai sarana komunikasi dan kolaborasi dengan orang tua/wali murid.

“Kami menyadari pendidikan adalah tanggung jawab bersama, oleh karena itu kami gelar kegiatan ini,” terang Agus.

Berita Terkait

Menuju ASN Menawan bersama KKG Abdurrahman Wahid Jatiroto
MKKS SMP Wonogiri Sukses Gelar Reorganisasi
Bangun Karakter Siswa, SMPN 2 Girimarto Gelar Pemantapan Dewan Penggalang
Dongkrak Kinerja, SMPN 1 Ngadirojo Gelar Workshop Supervisi GTK
Kupas Tuntas Pengelolaan E-Kinerja, SMPN 3 Wonogiri Gelar Workshop
Dongkrak Kompetensi, Puluhan Guru IPA Distrik Jatisrono Ikuti Diklat
Kental Nuansa Budaya, MKKS Solo Raya di Wonogiri Sukses Digelar
Sah, Jabatan Pengawas Sekolah Resmi Dihapus
Berita ini 48 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 20:36

Menuju ASN Menawan bersama KKG Abdurrahman Wahid Jatiroto

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:11

MKKS SMP Wonogiri Sukses Gelar Reorganisasi

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:50

Dongkrak Kinerja, SMPN 1 Ngadirojo Gelar Workshop Supervisi GTK

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:50

Kupas Tuntas Pengelolaan E-Kinerja, SMPN 3 Wonogiri Gelar Workshop

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:03

Dongkrak Kompetensi, Puluhan Guru IPA Distrik Jatisrono Ikuti Diklat

Berita Terbaru

Pendidikan

Menuju ASN Menawan bersama KKG Abdurrahman Wahid Jatiroto

Selasa, 25 Feb 2025 - 20:36

Pendidikan

MKKS SMP Wonogiri Sukses Gelar Reorganisasi

Selasa, 25 Feb 2025 - 11:11