Kental Nuansa Budaya, MKKS Solo Raya di Wonogiri Sukses Digelar

- Penulis

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:28

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Pertemuan Ilmiah MKKS Solo Raya sukses digelar, Rabu (15/02025). Dibalut nuansa budaya Jawa yang sangat kental, kegiatan ini berhasil memukau setiap peserta yang hadir. Kegiatan yang dihelat di Graha Sasono Mulyo Wonogiri ini dimeriahkan dengan pagelaran wayang kulit menampilkan dalang cilik, tampilan Punokawan, seni tari, dan juga seni musik.

Ketua MKKS Subosukawonosraten atau MKKS Solo Raya, Kamidi, dalam sambutannya mengapresiasi penyelenggaraan MKKS Solo Raya.

Baca Juga :  Pelantikan Pejabat Tinggi Pratama di Pemkab Wonogiri Segera Terlaksana

“Terima kasih kepada MKKS SMP Wonogiri yang telah menyiapkan kegiatan dengan sangat baik, ” ujar Kamidi.

Bupati Wonogiri diwakili Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Teguh Setiyono, hadir di kegiatan ini dan memberikan sambutan. Dalam sambutannya, Bupati Wonogiri meyakini semua kabupaten/kota di Solo Raya memiliki semangat yang sama dalam membangun dunia pendidikan.

Bupati Wonogiri menyambut baik terlaksananya kegiatan ini. Bupati yang kerap disapa “Pak Jekek” ini berharap melalui kegiatan ini terbangun sinergitas Pemerintah Daerah dengan MKKS.

Baca Juga :  Tahapan Wonogiri Innovation Awards 2024 Dimulai, Catat Waktu Pelaksanaannya

Pertemuan ilmiah mengangkat tema “Advokasi Implementasi Kurikulum Nasional dan Program 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat”. Sedianya, kegiatan bakal menghadirkan narasumber Dirjen GTK Kemendikdasmen, Nunuk Suryani. Namun, mendadak narasumber berhalangan hadir di kegiatan yang diikuti ratusan kepala SMP, Pengawas SMP, Kepala Bidang, dan Kepala Dinas Pendidikan se-Solo Raya ini. (AD)

Berita Terkait

Pemerintah Kecamatan Girimarto Sukses Gelar Musrenbang
KSPPS BMT Sejahtera Mandiri Sukses Gelar RAT
Dongkrak Kompetensi, Puluhan Guru IPA Distrik Jatisrono Ikuti Diklat
Benarkah Nasi Ater-ater Kondangan Penyebab Keracunan di Sidoharjo?
SMPN 2 Karangtengah Meriahkan Pasar Rakyat dan Gelar Budaya di Monumen Jenderal Soedirman
Polemik Mundurnya 35 Ketua RT dan RW di Desa Jatisari Berakhir Damai
Bulan Depan Wonogiri Punya Bupati dan Wakil Bupati Baru
Kolaborasi Indah Lestarikan Alam antara SMPN 4 Karangtengah dengan Pemerintah Desa Jeblogan
Berita ini 231 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:36

Pemerintah Kecamatan Girimarto Sukses Gelar Musrenbang

Minggu, 2 Februari 2025 - 10:00

KSPPS BMT Sejahtera Mandiri Sukses Gelar RAT

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:03

Dongkrak Kompetensi, Puluhan Guru IPA Distrik Jatisrono Ikuti Diklat

Selasa, 28 Januari 2025 - 04:55

Benarkah Nasi Ater-ater Kondangan Penyebab Keracunan di Sidoharjo?

Senin, 27 Januari 2025 - 07:51

SMPN 2 Karangtengah Meriahkan Pasar Rakyat dan Gelar Budaya di Monumen Jenderal Soedirman

Berita Terbaru

Daerah

KSPPS BMT Sejahtera Mandiri Sukses Gelar RAT

Minggu, 2 Feb 2025 - 10:00